Purwakarta,
Dalam kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 100, Kodim
0619/Purwakarta. Pembangunan jalan tersebut bertujuan untuk meningkatkan
taraf hidup masyarakat.
Dalam kegiatan TMMD ini,
tidak hanya membangun jalan saja, melainkan masih banyak kegiatan yang
akan kami lakukan diantaranya yaitu pembuatan jalan, pembuatan jembatan
dan merehab mesjid,” tegas Dansatgas TMMD.
Hal
ini menurut Dansatgas TMMD, sekaligus untuk mendekatkan kemanunggalan
antara TNI dengan warga agar selalu tetap terjalin komunikasi yang baik
di lingkungan kehidupan bermasyarakat.
Salah
satu masyarakat mengatakan bahwa dirinya sangat senang dan berterima
kasih kepada TNI yang telah membantu kami. “Kami salut dengan anggota
TNI, karena sangat berinisiatif dalam Pembangunan disini yang telah
lama didambakan masyarakat,” ungkap salah satu masyarakat yang tidak mau
namanya.
Posting Komentar